DM1.CO.ID, GORONTALO: Di penghujung jabatan Dr. Firdaus Dewilmar, SH, M.Hum selaku Kajati (Kepala Kejaksaan Tinggi) Gorontalo, akhirnya menetapkan 4 tersangka dugaan tindak pidana korupsi pada pembebasan lahan proyek pembangunan GORR (Gorontalo Outer Ring Road), tahun anggaran 2014-2017.
HL
Berita untuk slide
DM1.CO.ID, BOALEMO: Bupati Boalemo, Darwis Moridu, selaku terduga kasus penganiayaan, membantah pemberitaan yang menyebut dirinya telah melakukan pemukulan (penganiayaan) terhadap Sofyan Mooduto. Penegasan itu disampaikan Darwis Moridu saat menggelar Konferensi Pers (Konpers) di rumah jabatan Bupati Boalemo, Sabtu sore (18/5/2019). “Setahu saya, itu saya tidak pernah menganiaya, ndak pernah menyentuh […]
Oleh: Abdul Muis Syam DM1.CO.ID, JAKARTA: Ingar-bingar pasca Pilpres 2019, hingga kini masih terus bergemuruh di atas atmosfer politik yang nampak hitam pekat tak bercahaya di negeri ini. Pemilu (Pilpres) kali ini sungguh benar-benar sangat kacau, bahkan boleh dikata paling parah dan brutal. Laksana ombak yang sambung-menyambung menggulung di lautan […]
DM1.CO.ID, GORONTALO: Sejak Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Gorontalo, Firdaus Dewilmar, mengaku akan mendalami keterlibatan Gubernur Rusli Habibie dalam kasus dugaan korupsi proyek GORR (Gorontalo Outer Ring Road), maka saat ini tidak sedikit pihak dari berbagai kalangan pun menunggu hasil pendalaman tersebut.