DM1.CO.ID, GORONTALO: Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Gorontalo berencana menerapkan penyesuaian tarif baru. Dan sebelum diberlakukan, pihak PDAM Kota Gorontalo terlebih dahulu melakukan sosialisasi terkait penyesuaian tarif tersebut.
GO LOKAL
DM1.CO.ID, BONEBOLANGO: Musrenbang (Musyawarah Perencanaan Pembangunan) Tingkat Kecamatan Bone Raya, Senin (17/2/2020), di Aula Serba Guna, kali ini pelaksanaannya digabungkan dengan Kecamatan Bone sebagai kecamatan tetangga, berdasarkan usulan Bappeda Kabupaten Bone Bolango (Bonebol).
DM1.CO.ID, BOALEMO: Setiap pengurus dan pejabat di PKS (Partai Keadilan Sejahtera), diharapkan agar selalu patuh pada aturan apapun yang ditetapkan oleh partai di dalam mengambil tindakan. Sikap patuh ini menjadi modal dasar terciptanya solidaritas yang menjadi ciri khas PKS.
Wartawati/Editor: Dewi Mutiara DM1.CO.ID, GORONTALO: Kreatif, cerdas, dan berkompetitif adalah aset seorang pemuda di era milenial yang sangat penting keberadaannya untuk pembangunan Gorontalo. Hal tersebut disampaikan Wakil Wali Kota Gorontalo, Ryan Kono saat Festival Mahasiswa Merdeka yang digagas oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STMIK Universitas Ichsan Gorontalo, Senin (17/2/2020). Dalam […]
Wartawati/Editor: Dewi Mutiara DM1.CO,ID, GORONTALO: Pelaksanaan sensus penduduk telah dimulai, Wali Kota Gorontalo Marten Taha imbau warga untuk melakukan pendataan sensus penduduk tahun 2020 secara online. “Ini adalah upaya kita untuk memberikan data-data yang benar, akurat kepada pemerintah sehingga rencana pembangunan bisa dilaksanakan berbasis kebutuhan masyarakat kita,” ujar Marten Taha […]
Wartawati/Editor: Dewi Mutiara DM1.CO.ID, GORONTALO: Pemerintah Kota (Pemkot) Gorontalo melakukan pengkajian dampak lalu lintas atas pembangunan pasar sentral, Senin (17/2/2020). Wali Kota Gorontalo, Marten Taha mengatakan, analisis dampak lalu-lintas ini diperlukan pada tahap pra-konstruksi maupun pada saat operasional. “Karena pasar ini terletak tepat di tengah kota yang arus lalu-lintasnya sangat […]