DM1.CO.ID, BONE BOLANGO: Hari masih pagi, Senin (9/3/2020), namun ibu-ibu Tim Penggerak PKK Desa Poduwoma telah bersiap-siap untuk menghadiri rapat rutin PKK Kecamatan Suwawa Timur, yang kali ini diselenggarakan di Desa Tulabolo Timur.
Sosialisasi
Wartawati/Editor: Dewi Mutiara DM1.CO.ID, GORONTALO: Pemerintah Kota Gorontalo bersama Kepala Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) melakukan gerai pas kecil atau pengukuran kapal di Kecamatan Dumbo Raya, Kelurahan Leato Selatan, Kota Gorontalo, Sabtu (7/3/2020). Wali Kota Gorontalo, Marten Taha mengatakan, pas kecil adalah dokumen yang dibutuhkan bagi pemilik kapal sebagai […]
Wartawati/Editor: Dewi Mutiara DM1.CO.ID, GORONTALO: Pasien suspect virus Corona yang masuk dalam observasi pihak Rumah Sakit Aloei Saboe, Senin (2/3/2020) dinyatakan negatif dari virus Corona. Menurut Kepala Dinas Kesehatan Kota Gorontalo, Dr. Nur Albar mengatakan, hasil sampel darah pasien yang dikirim ke Kementrian Kesehatan RI menunjukkan pasien tidak terpapar virus […]
Wartawati/Editor: Dewi Mutiara DM1.CO.ID, GORONTALO: Pulang dari umroh, satu orang warga Gorontalo dirujuk ke Rumah Sakit Aloei Saboe (RSAS) Kota Gorontalo, setelah sebelumnya datang berobat ke Rumah Sakit Ainun Habibie, Kabupaten Gorontalo, Senin (2/3/2020) Karena RSAS adalah rumah sakit daerah yang ditunjuk sebagai rumah sakit rujukan, maka sesuai prosedur dan […]
DM1.CO.ID, GORONTALO: Hari lahir Kota Gorontalo tahun ini cukup unik. Sebab, tepat di hari puncak HUT (Hari Ulang Tahun) Kota Gorontalo pada 19 Maret 2020 yang ke-292 itu, ternyata bertepatan 292 hari masa kepemimpinan Marten Taha dan Ryan F. Kono sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Gorontalo.
DM1.CO.ID, GORONTALO: Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Gorontalo, sukses menggelar sosialisasi di 9 kecamatan se-Kota Gorontalo secara maraton, dan terus dihadiri secara langsung oleh H. Isman Darise, SE, Ak, MM selaku Pelaksana Tugas (Plt) Direktur PDAM Kota Gorontalo.