DM1.CO.ID, GORONTALO: Lima dari enam kabupaten/kota se-Provinsi Gorontalo, Selasa (6/12/2022), melangsungkan tes tertulis perekrutan Badan Adhoc Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilu Serentak Tahun 2024. Kelima kabupaten/kota tersebut yaitu, Kota Gorontalo, Kabupaten Gorontalo, Kabupaten Gorontalo Utara, Kabupaten Boalemo, dan Kabupaten Pohuwato, dengan jumlah peserta keseluruhan 1.144 orang.

DM1.CO.ID, GORONTALO: Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Gorontalo, menggelar kegiatan sosialisasi Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 7 Tahun 2022 “Tentang Penyusunan Daftar Pemilih Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Sistem Informasi Data Pemilih”, pada Selasa (22/11/2022), di Hotel Citimall (ex. Hotel Maqna), Kota Gorontalo. Sosialisasi PKPU No.7/2022 ini disampaikan langsung […]

DM1.CO.ID, BOALEMO: Meski ajang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kabupaten Boalemo terbilang masih harus menunggu 2 tahun lagi, yakni pada 2024, namun tak sedikit masyarakat di Boalemo saat ini sudah mulai menyebut-nyebut sejumlah nama yang dianggap cocok dan layak maju sebagai calon bupati (Cabup) di kabupaten yang berlogo latar warna […]