Bagikan dengan:

DM1.CO.ID, KOLAKA TIMUR: Ribuan massa yang mengatasnamakan Lintas Etnis Masyarakat Kabupaten Kolaka Timur (Koltim), pada Senin (4/10/2021), menggelar aksi unjuk-rasa di Kantor DPRD Koltim. Mereka mendesak agar kondisi kevakuman kekuasaan (vacuum of power) di pemerintahan Koltim, dapat segera diatasi.

Bagikan dengan:
Bagikan dengan:

DM1.CO.ID, KOLAKA TIMUR: Persoalan kekosongan jabatan Wakil Bupati (Wabup) Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) pasca meninggalnya Bupati Samsul Bahri Madjid hingga kini masih terus hangat diperbincangkan oleh kalangan masyarakat setempat. Apalagi, perjalanan menuju kursi nomor dua tersebut sudah sampai pada tahap pengusungan masing-masing partai politik (parpol) yakni PDI-P, PAN, Demokrat maupun […]

Bagikan dengan:
Bagikan dengan:

DM1.CO.ID, KOLAKA TIMUR: Posisi Wakil  Bupati (Pilwabup) Kolaka Timur (Koltim) yang masih sedang kosong, hingga saat ini sepertinya masih belum jelas, terutama tentang kapan dan siapa yang akan dimajukan untuk mengisi kekosong kursi orang nomor dua di Koltim tersebut. Semuanya masih terkesan diulur-ulur tanpa kepastian.

Bagikan dengan:
Bagikan dengan:

DM1.CO.ID, KOLAKA TIMUR: Pihak Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (Setwan) Kabupaten Kolaka Timur (Koltim), menyatakan siap untuk memulai Pemilihan Wakil Bupati (Pilwabup) apabila diinginkan. Namun sayangnya, pihak partai politik (parpol) pengusung, hingga saat ini justru belum tampak memperlihatkan kesiapannya, alias belum jelas.

Bagikan dengan:
Bagikan dengan:

DM1.CO.ID, GORONTALO: Aksi pamit Fraksi Nasdem-Amanat (PAN) meninggalkan ruangan (walk-out) saat Rapat Paripurna DPRD Provinsi Gorontalo ke-59, pada Senin (23/8/2021), tak hanya menimbulkan polemik dengan berbagai argumen masing-masing, tetapi juga memunculkan reaksi berbalas pantung dari sejumlah fraksi.

Bagikan dengan: