Wartawan: Aldi Toy~ Editor: AMS|| DM1.CO.ID, GORONTALO: Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, menggelar rapat kerja bersama para SKPD yang menjadi mitra kerja komisi C. Rapat ini berlangsung alot karena membahas evaluasi proyek yang bersumber dari Dana Alokasi Umum (DAU), Senin (10/12/2018).
Infrastruktur
Wartawan: Aldi A. Toy~ Editor: Avi| DM1.CO.ID, GORONTALO: Rabu (5/12/2018), tiga anggota komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Onis Djafar, Syamsudin Usman, dan Jemmy Mamangkey meninjau langsung pengerjaan saluran air dan duiker (tembok pembatas got) di beberapa lokasi.
Wartawan: Rizal Mailili~ Editor: AMS|| DM1.CO.ID, GORONTALO: Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) telah menjadi salah satu program andalan nasional, yang kini sedang digenjot pelaksanaannya di seluruh pemerintahan di daerah, salah satunya di Provinsi Gorontalo.
Wartawan: Rizal Mailili~ Editor: Dewi Mutiara| DM1.CO.ID, GORONTALO: Dalam kebutuhan sehari-hari, sebagian besar masyarakat Gorontalo menggunakan jasa Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) untuk suplai air bersih. Menurut data yang didapat langsung dari Kepala Bagian Teknik dan Pengembangan, Lucky Paudi ST, MSi. Saat ini, Instalasi Pengolahan Air (IPA) PDAM Kota Gorontalo […]
Wartawan: Kisman Abubakar~ Editor: Avi| DM1.CO.ID, PALU: Pasca gempa dan tsunami di Palu dan Donggala yang menelan korban kurang lebih 2000 jiwa, sejumlah bangunan pun ikut mengalami kerusakan parah. Bahkan para korban selamat harus rela mengungsi, disebabkan rumah-rumah mereka telah luluh lantak bersamaan dengan bencana yang terjadi pada Jumat (28/09/2018) […]