DM1.CO.ID, JAKARTA: Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) selaku terdakwa kasus dugaan penistaan agama, pada sidang kedelapan menyatakan keberatannya terhadap keterangan saksi Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Ma’ruf Amin, di Auditorium Kementerian Pertanian, Jakarta, Selasa (31/1/2017).
HL
Berita untuk slide
Oleh: Edward Marthens PERTANYAAN yang menggantung di atmosfir Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) hari-hari ini adalah: Mengapa Presiden Jokowi melindungi Ahok? Inilah pertanyaan yang jadi obrolan di diskusi-diskusi kalangan aktivis dan wartawan, warga kelas menengah di cafe-cafe, dan di warung-warung kopi oleh masyarakat kelas bawah.
DM1.CO.ID, JAKARTA: Seperti yang sudah diduga oleh sejumlah pengamat dan pemerhati sosial, bahwa tiga minggu menjelang pencoblosan, lembaga-lembaga survey bayaran Taipan pendukung Ahok telah berlomba-lomba mengatrol elektabilitas Ahok naik hingga ke level 30-an persen.
JIKA rakyat Indonesia benar-benar ingin berjuang menyelamatkan Indonesia, negeri tercinta ini, maka pada saat ini hingga April 2017 adalah saat yang paling tepat untuk fokus berjuang. Mengapa hanya harus fokus berjuang hingga bulan tersebut? Sebab, di DPR-RI pada bulan itu Panitia Khusus Rancangan Undang-undang Pemilihan Umum (Pansus-RUU Pemilu), telah usai […]
DM1.CO.ID, TILAMUTA: Rum Pagau dan Lahmudin Hambali (PAHAM) adalah pasangan Bupati Boalemo non-aktif (petahana) yang kembali maju dalam Pilkada 2017. Tak tanggung-tanggung, untuk memenangkan pertarungan Pilkada 2017 ini, pasangan PAHAM berhasil menggaet seluruh partai politik pemilik kursi di DPRD Boalemo sebagai pengusung dan pendukungnya. Sementara, dua pasangan calon bupati lainnya […]
Oleh: Yusril Ihza Mahendra DALAM membahas RUU Pemilu sekarang ini, baik DPR maupun Presiden, DPR dan Pemerintah seharusnya sudah tidak lagi membahas perlu tidaknya menerapkan Parliementary Threshold (syarat bisa tidaknya anggota DPR dilantik dengan ambang batas tertentu bagi parpol peserta Pemilu), juga Presidential threshold (ambang batas perolehan kursi parpol di […]
DM1.CO.ID, JAKARTA: Beberapa hari lalu, Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan mengumumkan total utang Indonesia posisi November 2016, yakni mencapai Rp.3.485,4 Triliun. Dan jumlah ini naik siginifakan, yaitu Rp.45,58 Triliun, dibanding posisi Oktober senilai Rp.3.439,8 Triliun.
TAK terasa musim pertarungan politik 2019 akan segera tiba. Dan sebagai awal persiapannya, ada draf RUU Pemilu yang kini mulai dibahas di DPR untuk dijadikan “aturan mainnya”. Dan rakyat Indonesia sebaiknya jangan hanya sebatas tahu, tetapi hendaknya rakyat juga harus sebisa mungkin mengawal dan mengawasi proses penggodokan RUU Pemilu tersebut. […]
DM1.CO.ID, TILAMUTA: Pencoretan Rum Pagau dan Lahmudin Hambali (PAHAM) sebagai salah satu pasangan calon Bupati Boalemo telah “dieksekusi” oleh KPUD Boalemo melalui sebuah rapat pleno, Rabu (11/1/2017). Pencoretan (pembatalan) tersebut adalah merupakan “perintah” Mahkamah Agung (MA) melalui amar putusan nomor: 570 K/TUN/PILKADA/2016, tanggal 4 Januari 2017.