DM1.CO.ID,REYKJAVIK: sejumlah wilayah di permukaan bumi mengalami pergerakan siang atau malam lebih panjang dibandingkan dengan belahan dunia lainnya. Hal itu disebabkan dengan letak wilayah tersebut berada pada posisi garis lintang yang berbeda di atas permukaan bumi.
INTERNASIONAL
DM1.CO.ID, JAKARTA: Sebuah ransomware menyerang beberapa rumah sakit di Indonesia. Program jahat bernama WannaCry itu mengunci sistem komputer rumah sakit sehingga data di dalamnya tidak bisa diakses. Akibatnya, layanan medis pun terganggu. Dan tak menutup kemungkinan hal ini juga bisa dialami oleh kantor pelayanan lainnya.
DM1.CO.ID, JALUR GAZA: Sudah 10 tahun lebih Jalur Gaza-Palestina hidup dalam blokade Israel. Dan selama itu pula kondisi kehidupan rakyat Palestina di Jalur Gaza makin sulit, bahkan menderita. Akses ke seluruh perbatasan, kecuali perlintasan Rafah, dikuasai dan dikontrol penuh oleh Israel.