DM1.CO.ID, BOALEMO: Nilai-nilai positif yang diperoleh selama bulan Suci Ramadan hendaknya dapat lebih terus dipertahankan, dan tetap dijalankan meski bukan di bulan Ramadan.
GO LOKAL
DM1.CO.ID, BOALEMO: Memasuki waktu sahur, Rabu dini-hari (22/5/2019), sekitar pukul 02.42 WITA, Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo, diguncang gempabumi. Menurut hasil analisis Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa yang berkekuatan 5,2 Magnitudo itu terjadi di titik 61 Km Barat Laut Kabupaten Boalemo. Atau di koordinat 1.03 LU (Lintang Utara) dan […]