Wartawan: Kisman Abubakar Editor: AMS —————— DM1.CO.ID, GORONTALO: Pada 2019, seluruh Puskesmas (Pusat Kesehatan Masyarakat) se-Provinsi Gorontalo sudah harus terakreditasi FKTP (Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama), guna lebih meningkatkan mutu dan kualitas pelayanan kesehatan kepada masyarakat.
DM1.CO.ID, GORONTALO: Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-289 Kota Gorontalo yang digelar dalam acara Rapat Paripurna, pada Ahad (19/3/2017), di DPRD Kota Gorontalo, tentulah sangat tepat dimanfaatkan sebagai momentum untuk menunjukkan sederet perubahan sebagai kemajuan yang telah diukir oleh Pemerintah Kota Gorontalo.
Oleh: Abdul Muis Syam (AMS) TIDAK sedikit kalangan yang memahami wajah ekonomi Indonesia sejak satu dekade belakangan hingga saat ini, tiba-tiba berkedut alis. Mereka heran dengan sejumlah statement yang dilontarkan Sri Mulyani selaku Menteri Keuangan dalam pidatonya di Kantor Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di Jakarta, Selasa (14/3/2017).
DM1.CO.ID, GORONTALO: Dinas Kesehatan (Dikes) Provinsi Gorontalo benar-benar berupaya menunjukkan peran dan tanggungjawabnya sebagai pihak terdepan dalam bidang kesehatan. Di antaranya adalah dengan tak henti-hentinya memberikan pemahaman serta wawasan kepada masyarakat terkait pentingnya kesehatan dalam kehidupan sehari-hari.
DM1.CO.ID, JAKARTA: Malari (Malapetaka Limabelas Januari) adalah peristiwa demonstrasi mahasiswa dan kerusuhan sosial yang terjadi pada 15 Januari 1974. Salah satu tokoh dan Aktivis Malari, Dr. Hariman Siregar, akhirnya angkat suara dengan kondisi negeri ini yang kian hari makin kacau, terutama dalam nuansa Pilkada DKI.