Wartawan: Kisman Abubakar~ Editor: Avi| DM1.CO.ID, GORONTALO: Dalam rangka operasi kemanusiaan terkait musibah gempa dan tsunami di Kota Palu, Kabupaten Donggala. Komandan Resort Militer (Danrem) 133/NWB bergerak cepat dengan melaksanakan upacara pemberangkatan perbantuan personil ke Daerah Palu, Sabtu (29/8/2018) sekitar pukul 06:15 Wita.